Menu

Mode Gelap
 

Organisasi & Kepemudaan · 30 Okt 2023 10:55 WIB ·

Ridho Ramadhan Terpilih Kembali Pimpinan Ormas Pemuda Pancasila


 Ridho Ramadhan Terpilih Kembali Pimpinan Ormas Pemuda Pancasila Perbesar

Maros, harianmakassar.com – Musyawarah Cabang XI Majelis Pimpinan Cabang Pemuda Pancasila Kab. Maros resmi usai. Ridho terpilih secara aklamasi memimpin organisasi masyarakat (Ormas) terbesar ke tiga di Indonesia ini.

“Alhamdulillah muscab selesai, dan saudara ridho terpilih kembali” Kata Yudhi AW yang juga Ketua SC Muscab XI MPC PP Maros.

Ketua OC Bayu Aryanatha Putra mengatakan pada Musyawarah Cabang XI tersebut disepakati juga beberapa rekomendasi program yang akan dilakukan ke depan termasuk mengoptimalkan kaderisasi.

“Fokus kita ke depan bagaimana mendukung MPN dan MPW dalam mengujudkan sepuluh juta kader” Kata Advokat Muda ini.

Diza Rasyid Ali Ketua MPW Pemuda Pancasila Sulawesi Selatan juga resmi mengukuhkan pengurus lainnya yang terdiri dari Sekretaris Saiful Islam, Bendahara Aswar Azikin dan Ketua OK Yudhi Abdi Wibowo.

Artikel ini telah dibaca 73 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Tidak Dihadiri Forkopimcam; Festival Ramadhan DPK KNPI Turikale Tetap Berjalan

27 Maret 2025 - 20:29 WIB

Forum Komunikasi Studi Mahasiswa Kekaryaan Provinsi Sulawesi Selatan Resmi Dilantik Setelah Vakum Belasan Tahun

19 Maret 2025 - 14:47 WIB

Pelindo Solusi Logistik Gandakan Capaian Kinerja Operasi Layanan Logistik di 2024

21 Februari 2025 - 14:14 WIB

SAPMA PP Maros Apresiasi Polres Maros dalam Penangkapan Pelaku Kekerasan terhadap Petugas Damkar

31 Januari 2025 - 14:01 WIB

SAPMA Pemuda Pancasila Maros Menyayangkan Aksi Pemukulan terhadap Petugas Pemadam Kebakaran, Minta Polres Tangkap Pelaku

30 Januari 2025 - 08:38 WIB

Pj Gubernur Prof Zudan Tinjau Lokasi Banjir di Soppeng, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak

24 Desember 2024 - 10:20 WIB

Trending di Organisasi & Kepemudaan