Menu

Mode Gelap
 

Politik & Pemerintahan · 7 Mei 2022 07:46 WIB ·

Polsek Paotere Terus Pantau Arus Mudik di Pelabuhan Rakyat, Antisipasi Penumpukan Pemudik


 Polsek Paotere Terus Pantau Arus Mudik di Pelabuhan Rakyat, Antisipasi Penumpukan Pemudik Perbesar

HarianMakassar.com, MakassarPolsek Paotere terus lakukan pantauan terhadap pelabuhan rakyat Paotere yang biasa digunakan sebagai jalur mudik bagi sejumlah pemudik dari pulau – pulau, Jum’at (06/05/2022)

“Pos pantau mudik di pelabuhan rakyat Paotere dipantau oleh personil Polsek melalui patroli pemeriksaan kedatangan kapal dan pergi di Pelabuhan Paotere”, ucap Kasubsipidm Sihumas IPTU Burhanuddin Karim.

Operasi ketupat ini untuk membantu masyarakat yang melaksanakan perayaan Idul Fitri, baik arus mudik dan balik serta yang akan liburan agar merasakan aman dan lancar di jalan maupun ditempat liburan yang ada”, pungkasnya.

Artikel ini telah dibaca 27 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Presiden Prabowo Lantik Andi Sudirman – Fatmawati Rusdi Sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Sulsel Periode 2025-2030

21 Februari 2025 - 09:12 WIB

Perkuat Sinkronisasi Program, Munafri Arifuddin Bersiap Ikuti Pembekalan di Magelang

21 Februari 2025 - 09:00 WIB

Munafri Arifuddin Resmi Jabat Wali Kota Makassar, Awali Era Baru Bersama Aliyah Mustika Ilham

21 Februari 2025 - 08:57 WIB

Hari Terakhir Menjabat, Indira Yusuf Ismail Dampingi Danny Pomanto Silaturahmi dan Pamitan ke Forkopimda

21 Februari 2025 - 08:54 WIB

Pimpin Apel Pagi Terakhir, Danny Pomanto Izin

21 Februari 2025 - 08:52 WIB

Makassar Raih Kuadran 1, Evaluasi SPM dan RPJPN di Atas Rata-Rata

16 Januari 2025 - 15:26 WIB

Trending di Politik & Pemerintahan