Menu

Mode Gelap
 

Ekonomi & Bisnis · 16 Apr 2023 04:34 WIB ·

Perkuat Jalinan Silaturahmi dan Eratkan Rasa Kekeluargaan, PTM Cabang Mangkutana Gelar Buka Puasa Bersama


 Perkuat Jalinan Silaturahmi dan Eratkan Rasa Kekeluargaan, PTM Cabang Mangkutana Gelar Buka Puasa Bersama Perbesar

HarianMakassar.com, Luwu Timur – Dalam rangka mempererat tali silaturahmi antara sesama PT. Pelita Terang Makmur Cabang Mangkutana menggelar buka puasa bersama.

Kegiatan buka puasa bersama ini dihadiri oleh semua unsur perusahaan baik kepala cabang maupun karyawan.

Yang menarik dari kegiatan ini adalah kehadiran semua membuat suasana kekeluargaan menjadi lebih erat dan tanpa sekat. Semua berbaur bersama menikmati hidangan buka puasa.

Buka puasa bersama kali ini di inisiasi oleh pihak manajemen dari perusahaan dan tim Depo sehingga menjadi lebih ramai.

Kepala cabang PT Pelita Terang Mangkutana muhajir mengatakan bahwa kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk toleransi perusahaan kepada Tim tentang hari besar agama yang dianut. Meskipun diadakan dirumah makan sederhana kegiatan ini tidak mengurangi makna dari silaturahmi yang terjadi didalamnya.

Semoga kegiatan buka bersama ini bisa terus terlaksa secara rutin sehingga makin mempererat tali silaturahmi antar sesama dan juga sebagai bentuk rasa syukur yang bisa dinikmati bersama rekan dan keluarga, tutur salah satu karyawan.

Artikel ini telah dibaca 76 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Dukung Kelancaran Arus Mudik Lebaran 2025, Jalan Tol Cibitung – Cilincing (JTCC) Diskon Hingga 46 Persen

13 Maret 2025 - 13:35 WIB

Pelindo Solusi Logistik Dukung Penyediaan Alat Pemindai Kontainer di Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya

12 Februari 2025 - 20:43 WIB

Pelindo Solusi Logistik Wujudkan Pembangunan Berkelanjutan melalui TJSL Community Empowerment Rawa Badak Utara

24 Januari 2025 - 19:15 WIB

Hadiri Pertemuan Tahunan Bank Indonesia 2024, Sekda Jufri Rahman Optimistis Ekonomi Sulsel Akan Lebih Baik

30 November 2024 - 08:51 WIB

Kuartal III/2024, Pelindo Solusi Logistik Bukukan Kinerja Positif dengan Pertumbuhan Operasi Layanan

4 November 2024 - 17:45 WIB

Dukung Kemandirian Tuna Netra, Pelindo Solusi Logistik Luncurkan Program PIJAR

18 Oktober 2024 - 15:49 WIB

Trending di Ekonomi & Bisnis